Hadiri Penyuluhan Program PTSL, Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Hadiri Penyuluhan Program PTSL, Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Sampaikan Pesan Kamtibmas

    BOGOR – Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang - Polres Bogor - menghadiri penyuluhan program pendaftaran tanah sistematis lengkap (PTSL) di Balai Desa Leweung Kolot, Kecamatan Cibungbulang Kabupaten Bogor, Selasa (27/02/2024). 

    Penyuluhan PTSL dilakukan oleh pemerintah desa bersama dengan dinas pertanahan Kabupaten Bogor. 

    Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos., M.M., menjelaskan, Bhabinkamtibmas mengikuti acara penyuluhan PTSL guna memudahkan warga masyarakat untuk mengurus surat kepemilikan atas tanahnya yang difasilitasi oleh pihak perangkat desa bersama instansi terkait dan Muspika Cibungbulang. 

    “Bhabinkamtibmas dapat membantu warga yang belum punya sertifikat untuk diarahkan mengikuti program pemerintah ini, yang sangat memudahkan warga, ” kata Kompol Zulkernadi. 

    Kapolsek menambahkan, acara penyuluhan tersebut diselenggarakan oleh pemerintah desa dan dihadiri oleh BPN Kabupaten Bogor beserta anggota, perwakilan Kejaksaan Negeri Bogor, perwakilan Unit Tipikor Polres Bogor, Camat Cibungbulang, Bhabinkamtibmas, Babinsa, BPD dan LPMD diikuti oleh tamu undangan dari perwakilan warga.

    Pada kesempatan tersebut dilakukan sosialisasi tentang program pendaftaran tanah secara sistematis (PTSL) bagi warga masyarakat desa leweung kolot kecamatan cibungbulang kabupaten bogor. Bhabinkamtibmas juga memberikan pesan Kamtibmas kepada warga yang hadir. 

    Kapolsek berharap, dengan adanya program PTSL tersebut warga masyarakat dapat melakukan pendafataran pengurusan tanah milik warga secara masal dengan difasilitasi oleh perangkat desa bersama unsur Muspika Cibungbulang. 

    “Semoga dengan adanya program pemerintah ini warga banyak yang mengikuti, karena selain murah prosesnya juga cepat dan tidak perlu capek kesana kemari mengurus ke kantor pertanahan, ” pungkasnya. 

    #polripresisi #kamihadiruntukmasyarakat #polisirw #jumatcurhat #polresbogorhadir #polresbogor #riowahyuanggoro #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogorkabupaten #humaspolri #divisihumaspolri
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Sampaikan Pesan Kamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Kasium Polsek Cibungbulang Lakukan Perawatan...

    Berita terkait

    Personil Polsek Cibungbulang Berikan Pelayanan Gatur lalin Kepada Pengguna jalan Di Moment Liburan Idul Fitri 1445H
    Kontrol Tempat Pembuangan Akhir Sampah Desa Galuga, Kapolsek Cibungbulang Berikan Himbauan
    Wujud Kepedulian Kapolsek Cibungbulang Bersama Ketua Ranting Bhayangkari Jenguk Pengurus Bhayangkari Yang Baru Melahirkan
    Aipda M Age RH Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Cegah Adanya Gangguan Kamtibmas Di Bulan Ramadhan
    Kapolsek Cubungbulang Bersama Danramil Hadiri Tasyakuran Akhir Pendidikan Santri Ponpes Moderen Sahid Pamijahan
    Kapolsek Cibungbulang Hadiri Reses Dprd Kabupaten Bogor Dapil IV Kecamatan Cibungbulang
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Bersama Babinsa Patroli Rumah Warga Saat Ditinggal Mudik
    Panit Lantas Polsek Cibungbulang Iptu Jf Manik, Berikan Pelayanan Gatur lalin Kepada Pengguna jalan Di Moment Liburan Idul Fitri 1445H
    Personil Polsek Cibungbulang Laksanakan Pengaturan Lalulintas, Cegah Kemacetan Di Simpang Cibatok
    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang Minta KPPS Bekerja Profesional Saat Bertugas di TPS
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang Minta KPPS Bekerja Profesional Saat Bertugas di TPS
    Tanpa Lelah, Kapolsek Danramil Camat Pamijahan Dan Sekcam Pantau Rapat Pleno Perhitungan Suara di PPK Pamijahan Bogor
    Kryd Gabungan Di Bulan Ramadhan Polsek Cibungbulang Bersama Tni Dan Polpp Cegah Kejahatan Malam
    Kapolsek Cibungbulang Sholat Subuh Berjamaah, Ajak Warga Jaga Kondusifitas Pada Bulan Ramadhan

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 

    Tags